Labels

Rabu, 09 November 2011

APLIKASI KALKULATOR SEDERHANA

Sekian lama gak ngeblog akhirnya update postingan juga,,postingan kali ini saya akan meshare bagaimana membuat aplikasi kalkulator dengan visual basic 2005 atau yang lebih dikenal dengan VB.Net.Sebenarnya dalam pembuatan aplikasi kalkulator ini memiliki konsep yang sama dengan contoh aplikasi yang pernah di posting sebelumnya, cuma bedanya yang kemarin menggunakan bahasa pemprograman delphi. Konsep yang diterapkan sama saja implementasi script saja yang berbeda.

Pada pembahasan kali ini saya tidak dapat memberikan screenshot program tapi silahkan langsung donwload file aplikasinya disini. Kalau belum menginstall Visual Basic 2005 silahkan download disini

Silahkan tinggalkan komentar 
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...